Rabu, 15 Maret 2017

Tiada Dipercaya



Berhati-hatilah dengan harapan yang besar.  Tatkala harapan kandas, niscaya semua hancur-berantakan.  Tubuh terkapar, jiwa pun terperosok.  Mendadak tiada seorang pun dipercaya, termasuk Tuhan.

(Abdul Haris Booegies)


Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Amazing People